by dr. Sahda Vania Salsabiila | May 21, 2025 | Artikel
Magnesium merupakan mineral penting yang terlibat dalam lebih dari 300 reaksi biokimia di dalam tubuh manusia. Salah satu fungsi utamanya adalah menjaga kesehatan jantung, terutama dalam mengatur irama jantung dan tekanan darah. Simak artikel berikut untuk...
by dr. Sahda Vania Salsabiila | May 5, 2025 | Artikel
Penyakit Jantung Bawaan (PJB) adalah kelainan pada struktur jantung yang sudah ada sejak lahir. PJB dapat mengganggu aliran darah, memaksa jantung bekerja lebih keras, dan jika tidak ditangani, dapat menimbulkan dampak serius terhadap kesehatan. Menurut CDC, sekitar 1...
by dr. Sahda Vania Salsabiila | Apr 24, 2025 | Artikel
Holter jantung adalah alat rekam jantung portabel yang digunakan untuk memantau aktivitas listrik jantung selama 24 hingga 48 jam (atau lebih). Tidak semua masalah jantung dapat terdeteksi melalui EKG standar yang biasanya dilakukan saat sedang istirahat di fasilitas...
by dr. Sahda Vania Salsabiila | Apr 22, 2025 | Artikel
Henti jantung mendadak adalah kondisi darurat medis yang dapat terjadi kapan saja dan di mana saja, termasuk di ruang publik. Dalam situasi seperti ini, penggunaan Automated External Defibrillator (AED) secara cepat dan tepat dapat menyelamatkan nyawa. Artikel ini...
by dr. Sahda Vania Salsabiila | Apr 15, 2025 | Artikel
Pengertian Hipotermia Hipotermia adalah kondisi medis ketika suhu tubuh seseorang turun di bawah 35°C. Kondisi ini dapat mengganggu fungsi organ seperti jantung dan berpotensi mengancam jiwa jika tidak segera ditangani. Hipotermia sering terjadi di lingkungan dengan...
Recent Comments